Judul : Konflik Antar Nelayan, Kapal Nelayan Tebing Tinggi Dibakar
link : Konflik Antar Nelayan, Kapal Nelayan Tebing Tinggi Dibakar
Konflik Antar Nelayan, Kapal Nelayan Tebing Tinggi Dibakar
PERAWANGPOS, Pada Rabu (7/12) sebuah kapal nelayan jaring batu milik warga Kecamatan Tebing Tinggi Barat Kab. Meranti dibakar oleh nelayan Kampung Muntai Kec. Banten Kab. Bengkalis.
Hal ini salah satu dipicu oleh penggunaan jaring batu beberapa waktu lalu oleh nelayan tebing tinggi, selain itu ada juga nelayan tebing tinggi yang diamankan oleh nelayan Rawai muntai karena nelayan tebing tinggi menagkap ikan tidak sesuai ketentuan.
Kapolres Bengkalis AKBP Hadi Wicaksono menyampaikan pada sore hari sebelum penangkapan sempat ada pengrusakan dan pembakaran, sekarang nelayan Tebing Tinggi sudah kita amankan agar tidak terjadi masalah lebih besar lagi.
Sampai sekarang, sedang dilakukan mediasi ke dua belah pihak untuk mencari solusi, supaya masalah ini tidak berlanjut.
Sumber: bengkalisone.com
Demikianlah Artikel Konflik Antar Nelayan, Kapal Nelayan Tebing Tinggi Dibakar
Anda sekarang membaca artikel Konflik Antar Nelayan, Kapal Nelayan Tebing Tinggi Dibakar dengan alamat link https://mukimukidi.blogspot.com/2016/12/konflik-antar-nelayan-kapal-nelayan.html